Harga emas hari ini, 23 Maret 2023 dikabarkan melonjak tinggi hingga Rp13.000 per gramnya. Sebelumnya harga emas antam yang dijual pada tanggal 22 Maret 2023 sebesar Rp1.074.000 per gramnya.

harga emas hari ini
Harga Emas Hari Ini, 23 Maret 2023

 

Diketahui,  harga emas batangan 24 karat hari ini dengan ukuran 1 gram dijual tinggi sebesar Rp1.087.000, naik lebih tinggi Rp13.000 dibandingkan dengan hari sebelumnya. Untuk ukuran paling kecil, yakni 0,5 gram, PT Antam Tbk mematok harga dikisaran Rp1.187.000.


Berikut dibawah ini adalah rincian harga emas antam yang harus anda ketahui sebelum memutuskan untuk melakukan tindakan jual atau beli emas. 


Gram

Gedung Antam Jakarta

Pegadaian

per Gram (Rp)

per Batangan (Rp)

per Gram (Rp)

per Batangan (Rp)

1000

1.028 (+13)

1.027.600 (+13.000)

1.065.476 (-3.116)

1.065.476.000 (-3.116.000)

500

2.055 (+26)

1.027.640 (+13.000)

1.065.518 (-3.118)

532.759.000 (-1.559.000)

250

4.112 (+52)

1.028.060 (+13.000)

1.065.956 (-3.116)

266.489.000 (-779.000)

100

10.291 (+130)

1.029.120 (+13.000)

1.067.060 (-3.120)

106.706.000 (-312.000)

50

20.598 (+260)

1.029.900 (+13.000)

1.067.880 (-3.120)

53.394.000 (-156.000)

25

41.259 (+520)

1.031.480 (+13.000)

1.069.560 (-3.120)

26.739.000 (-78.000)

10

103.650 (+1.300)

1.036.500 (+13.000)

1.074.900 (-3.000)

10.749.000 (-30.000)

5

208.400 (+2.600)

1.042.000 (+13.000)

1.080.600 (-3.200)

5.403.000 (-16.000)

3

349.556 (+4.333)

1.048.667 (+13.000)

1.087.667 (-3.000)

3.263.000 (-9.000)

2

528.500 (+6.500)

1.057.000 (+13.000)

1.096.500 (-3.000)

2.193.000 (-6.000)

1

1.087.000 (+13.000)

1.087.000 (+13.000)

1.128.000 (-3.000)

1.128.000 (-3.000)

0.5

2.374.000 (+26.000)

1.187.000 (+13.000)

1.234.000 (-4.000)

617.000 (-2.000)

 

Update harga LM Antam : 23 Maret 2023, pukul 08:22

Harga pembelian kembali : Rp. 976.000/gram (+13.000)

Update harga LM Pegadaian : 21 Maret 2023


Seperti yang dapat anda lihat pada tabel rincian harga emas di atas dari harga-emas.org, rata-rata harga emas kompak naik Rp13.000. Kenaikan juga ditunjukkan oleh harga pembelian kembali (buy back). Sebelumnya, harga buy back emas antam adalah Rp963.000 per gramnya, hari ini naik Rp13.000 menjadi Rp976.000. 


Dari tempat lain, sebuah perusahaan swasta yang juga melayani jual dan beli emas, PT UBS juga membagikan rincian harga emas keluaran perusahaan mereka sendiri. Harga jual emas batangan UBS di update pada tanggal 21 Maret 2023, dengan harga jual per gramnya adalah Rp1.053.000. Sedangkan untuk harga beli nya, PT UBS membanderol harga emas mereka di Rp969.000 per gramnya.

Tabel Harga Emas UBS


Gram

UBS Gold 99.99%

Jual

Beli

/ Batang

/ Gram

/ Batang

/ Gram

100

100.088.000

1.000.880

96.900.000

969.000

50

50.153.000

1.003.060

48.450.000

969.000

25

25.140.000

1.005.600

24.225.000

969.000

10

10.090.000

1.009.000

9.690.000

969.000

5

5.096.000

1.019.200

4.845.000

969.000

1

1.053.000

1.053.000

969.000

969.000

 

Update : 21 Maret 2023, pukul 11:36


Update terus harga emas hari ini melalui Jurnal GIC setiap harinya untuk mengetahui harga setiap jenis dari emas yang dijual oleh beberapa paltform lain. Trading juga di GICTrade menggunakan akun ECN untuk bisa menikmati trading dengan spread rendah mulai dari nol!