Sejak hari Kamis, 08 Desember 2022 hingga hari Jumat, grafik harga emas hari ini kembali mengalami kenaikan. Berdasarkan informasi tabel dari laman harga-emas.org, harga emas hari ini naik Rp4.000 menjadi 1.003.000 dibandingkan dengan hari sebelumnya yang hanya Rp999.000. Harga buyback emas juga turut naik Rp4.000 dan dipatok harga Rp901.000. Emas antam batangan dengan pecahan 1 gram dipatok harga Rp1.003.000, sedangkan untuk berat 2 gram adalah Rp1.946.000. Ada pula rincian Harga emas di lakuemas.com, laman tersebut mematok harga emas dalam bentuk cetakan atau setifikat dengan berat minimal 1 gram hingga 1000 gram. Cetakan emas seberat 1 gram dipatok harga sejumlah Rp125.000 dan untuk berat maksimal 1000 gram nya berdasarkan request atau tergantung dari permintaan. [caption id="attachment_20411" align="aligncenter" width="1024"]harga emas hari ini harga emas hari ini[/caption]

Grafik Harga Emas Hari Ini, 09 Desember 2022 PT AnTam Tbk.

[caption id="attachment_22276" align="aligncenter" width="573"]grafik harga emas hari ini Grafik Emas Hari Ini PT Antam Tbk.[/caption] Terlihat pada grafik harga emas hari Jumat, 09 Desember 2022 oleh PT Antam Tbk, grafik menunjukkan harga emas mengalami kenaikan per harinya. Sedangkan harga emas di PT Pegadaian juga memiliki versi harga yang berbeda. Ukuran 0,5 gram emas adalah Rp569.000 dan untuk ukuran 1 gram nya Pegadaian mematok harga sekitar Rp1.034.000. Anda juga dapat melakukan investasi emas di PT Pegadaian mulai dari berat paling kecil 0,5 gram hingga ukuran paling berat 500 gram saja. Investasi emas seberat 0,5 gram dibanderol seharga Rp530.000, sedangkan untuk berat paling besar nya yakni 500 gram, Pegadaian mematok harga sebesar Rp481.253.000.

Trading emas kesempatan cuan! Registrasi disini

Tabel Hasil Grafik Harga Emas Hari Ini

Berat Dalam Gram Harga Asli Harga NPWP ditambah Pajak 0.45%) Harga NonNPWP (+Pajak 0.90%)

Emas Batangan

0.5 551,500 553,982 556,464
1 1,003,000 1,007,514 1,012,027
2 1,946,000 1,954,757 1,963,514
3 2,894,000 2,907,023 2,920,046
5 4,790,000 4,811,555 4,833,110
10 9,525,000 9,567,863 9,610,725
25 23,687,000 23,793,592 23,900,183
50 47,295,000 47,507,828 47,720,655
100 94,512,000 94,937,304 95,362,608
250 236,015,000 237,077,068 238,139,135
500 471,820,000 473,943,190 476,066,380
1000 943,600,000 947,846,200 952,092,400
Diatas merupakan informasi harian mengenai grafik harga emas hari ini. Update terus informasi terbaru lainnya melalui jurnal GIC yang akan diumumkan setiap harinya. Anda juga tentunya bisa melakukan trading di aplikasi GICTrade dengan fitur terbarunya, akun ECN, nikmati keunggulan fitur terbaru dengan spread terendah dimulai dari 0 Rupiah saja! Ikuti juga GIC Gebyar Hadiah dan dapatkan hadiah menarik didalamnya dari GIC senilai miliaran Rupiah tanpa undian!   registrasi

Cuan Maksimal Dengan Menggunakan Akun Ini!